detikNews
Ribuan Pemudik Dikawal Polisi
Para pemudik yang kembali ke Jakarta dan melintasi Jawa Tengah lumayan termanjakan. Selama dua hari, mereka dikawal polisi hingga ke perbatasan Jawa Barat.
Kamis, 18 Okt 2007 14:20 WIB







































