Tagar "GejayanMemanggil" menjadi tren di media sosial. Gerakan ini melahirkan cluster gerakan baru, yang tidak masuk dalam dua kubu polarisasi politik.
Internet benar-benar jadi 'jendela dunia' baru. Nah, sekarang tinggal kita sebagai orang tua yang bisa memantau anak kita terhindar dari konten yang tak pantas.
Sepakbola Indonesia masih sangat jauh dari berkembang. Mental barbar terus menjadi barbar. Suporter Indonesia, entah apa sebab, begitu kejam terhadap sesamanya.