Banyak brand makanan atau restoran yang dibangun sejak lama kini sukses dan mendunia. Tapi dibalik kesuksesan ini tentu muncul banyak rintangan yang tak mudah.
Media sosial sempat dibuat heboh oleh kampanye solidaritas Burger King yang mengajak masyarakat membeli makanan cepat saji kompetitornya. Ini kisah mirisnya.