detikNews
Kapolda Bantah Bertemu Pontjo
Kapolda Metro Jaya Irjen Firman Gani membantah bertemu Pontjo Sutowo, kakak kandung Adiguna Sutowo. Kapolda juga menegaskan, Adiguna benar-benar ditahan.
Selasa, 04 Jan 2005 18:41 WIB







































