detikNews
Suara PDIP Kuasai Surabaya, Risma: Alhamdulillah
Suara PDIP dalam Pemilu Legislatif (Pileg) 2014 dipastikan menang telak di Kota Surabaya. Tri Rismaharini, wali kota yang diusung PDIP mengaku sudah melaporkan hasil perolehan suara itu ke Megawati.
Rabu, 23 Apr 2014 13:55 WIB







































