Pacquiao Kembali Kalahkan Barrera
Marco Antonio Barrera tetap tangguh tapi Manny Pacquiao mempertahankan supremasinya. Dalam pertarungan 12 ronde, The Pac Man mengalahkan lagi salah satu petinju hebat Meksiko itu.
Minggu, 07 Okt 2007 12:48 WIB







































