Sepakbola
Afsel-Santana Akhiri Kerjasama
Delapan bulan menjelang Piala Dunia 2010, tuan rumah Afrika Selatan mengakhiri kerjasama dengan pelatih Joel Santana. Keputusan ini diambil, disinyalir disebabkan karena hasil buruk yang didapat Afsel selama ditangani Santana.
Senin, 19 Okt 2009 23:15 WIB







































