detikOto
Jajal Kehandalan Mobil Murah Datsun di Kota Para Wali
Datsun Indonesia mengajak sejumlah jurnalis otomotif nasional untuk menguji kehandalan mobil murahnya itu. Kota Cirebon atau yang dikenal sebagai kota Wali menjadi tujuan utama dalam menguji kehandalan Datsun GO+ Panca.
Senin, 26 Mei 2014 09:14 WIB







































