Sepakbola
Marseille Keok di Laga Perdana
Ligue 1 Prancis telah mulai bergulir. Di laga perdana, juara bertahan Marseille langsung mendapati kejutan usai menelan kekalahan 1-2 saat menjamu tim promosi Caen.
Minggu, 08 Agu 2010 06:07 WIB







































