detikNews
Siswono: Yang Saya Maksud Barang Impor Cina, Ucapan Saya Tidak SARA
Anggota FPG Siswono Yudo Husodo meluruskan pernyataannya yang dinilai Alvin Lie sebagai ucapan diskriminatif. 'Cina-cina' yang ia ucapkan tidak mengandung SARA. Yang ia maksud adalah impor barang-barang Cina.
Kamis, 10 Mar 2011 15:03 WIB







































