detikNews
Cerita Penyelamat Penyu di Pantai Boom Banyuwangi
Pantai Boom Banyuwangi yang bersih menjadi daya tarik tersendiri bagi penyu untuk mendarat dan bertelur. Kejadian ini terulang setelah puluhan tahun lalu pantai ini menjadi jujugan hewan yang dikenal langka ini.
Rabu, 21 Mei 2014 12:40 WIB







































