detikNews
Motor Unik Ini Menyedot Perhatian Pengendara di Taman Menteng
Sebuah motor unik yang dipasangi televisi dan juga sound system memancing perhatian pengendara di sekitar Taman Menteng. Banyak pengendara yang melihat dan berbincang-bincang dengan pengendara motor ini.
Jumat, 23 Mei 2014 13:37 WIB







































