detikNews
Polisi Periksa 8 Saksi Kebakaran Pasar Besar Madiun
Polisi memeriksa 8 saksi terkait dengan kebakaran Pasar Besar Madiun. Pemeriksaan itu untuk membantu menguak mengenai penyebab kebakaran yang meludeskan ribuan stand itu.
Kamis, 23 Okt 2008 18:47 WIB







































