detikHealth
Serangan Jantung Saat Tidur
Serangan jantung tak hanya terjadi saat terkejut, terlalu lelah atau terlalu stres. Banyak juga kasus serangan jantung saat sedang tertidur pulas. Seringkali kasusnya terlambat diketahui sehingga mengakibatkan kematian saat tidur.
Minggu, 11 Apr 2010 16:33 WIB







































