detikOto
Izin Belum Kelar, Penjualan Motor Listrik Zero Mulai Maret
PT Garansindo Technologies telah memperkenalkan motor listrik asal Amerika Serikat, Zero. Namun, hingga kini motor listrik tersebut belum bisa dinikmati konsumen karena masih harus menunggu proses perizinan rampung.
Rabu, 28 Jan 2015 08:51 WIB







































