Mungkin tak banyak yang tahu sejak kapan ide jembatan Suramadu dimunculkan. Ide membangun jembatan terpanjang di Indonesia itu muncul sejak tahun 1960-an.
Rokhmin Dahuri mengklaim ekspor pasir laut ke Singapura berhenti ketika dia menjadi menteri. Rokhmin pun sempat 3 kali diancam dibunuh akibat kebijakannya itu.
Defisit APBNP 2007 diperkirakan mencapai Rp 62 triliun atau 1,6% PDB. Angka itu berarti melampaui target defisit APBN 2007 sebesar Rp 40,5 triliun atau 1,1% PDB.