detikNews
Obama Bercanda: Kamu Lahir di Hawaii? Kamu Punya Surat Lahir?
Presiden Barack Obama memancing tawa di sebuah restoran di Orlando, Florida, yang dikunjunginya dalam rangkaian kampanye pilpres. Tawa itu pecah saat Obama diperkenalkan kepada seorang bocah lelaki yang lahir di Hawaii, negara bagian tempat Obama lahir.
Minggu, 09 Sep 2012 11:07 WIB







































