Prabowo mengingatkan para elite partai pendukungnya untuk menyumbang dana kampanye. Politikus PKS Mardani Ali Sera mengaku sudah mengeluarkan Rp 30 juta.
Janji-janji PKS dalam beberapa hari ini menuai kontroversi. Ada tiga janji, dari menaikkan gaji guru, penghapusan pajak motor, sampai SIM seumur hidup.