detikNews
Serangan Terbaru Koalisi AS Tewaskan 150 Militan ISIS di Suriah
Serangan terbaru koalisi pimpinan AS melawan ISIS menewaskan nyaris 150 militan di lembah Sungai Eufrat, Suriah.
Rabu, 24 Jan 2018 14:01 WIB







































