Rice bowl kekinian ini bisa dipesan buat makan siang. Ada paduan nasi hangat, telur mata sapi, dan chicken popcorn dengan siraman saus jamur truffle dan mentai!
Kalau kangen roti-roti klasik atau jadul, gerai roti online ini bisa jadi pilihan. Tersedia roti sobek, bluder, hingga semir yang dibuat dari resep tahun 1967.
Roti yang sempat viral Korean Garlic Bread menggunakan parsley atau peterseli untuk pemanis hidangan. Selain itu, parsley juga bermanfaat untuk kesehatan.
Tinggal di Amerika Serikat, wanita ini tetap berpartisipasi dalam event 'Bakers Go Pink'. Ia berharap rotinya laris manis agar membantu pasien kanker payudara.