Chris Columbus Inginkan Justin
Mantan sutradara "Harry Potter" 1 dan 2, Chris Columbus, tengah mencari aktor yang tepat untuk membintangi film terbarunya. Dari sekian banyak aktor, dia mengaku jatuh hati pada Justin Timberlake. Dia menilai, Justin adalah orang yang selama ini dicarinya.
Senin, 31 Mei 2004 16:32 WIB







































