detikNews
Satu Korban Tewas Merpati Seorang Polisi dari Polres Sorong
Dari 18 penumpang pesawat Merpati MA 60 yang jatuh di perairan Kaimana, Papua Barat, diketahui seorang anggota kepolisian. Korban bernama Teddy Effendy.
Sabtu, 07 Mei 2011 15:37 WIB







































