detikNews
Menlu Irak: Media Perlu Sosialisasikan Toleransi Islam Guna Perangi ISIS
Menteri Luar Negeri Irak Ibrahim Al Jaafari datang ke arena peringatan Konferensi Asia Afrika di JCC, Senayan, Jakarta. Setelah menemui Menlu Retno LP Marsudi, dirinya berbicara soal perang melawan ISIS (Islamic State of Iraq and Syria).
Minggu, 19 Apr 2015 20:12 WIB







































