detikNews
Bintang Rock Bruce Springsteen Siap Kampanye Untuk Obama
Mitt Romney punya aktor sekaligus sutradara Clint Eastwood yang mendukungnya, lalu bagaimana dengan Presiden Obama? Tidak mau kalah, bintang rock kenamaan, Bruce Springsteen, siap berkampanye untuk memenangkan Obama.
Minggu, 14 Okt 2012 11:01 WIB







































