detikNews
Terpidana Mati Bom Bali Muklas Dijenguk Istri 22 November
Setelah Amrozi & Imam Samudera dijenguk keluarga, giliran Muklas bakal kedatangan tamu istimewa. Istri dan 6 anaknya akan terbang dari Malaysia menjenguk terpidana mati bom Bali ini pada 22 November.
Sabtu, 17 Nov 2007 13:01 WIB







































