detikNews
Diduga Tipu Seorang Importir, Pegawai Bea Cukai Dilaporkan ke Polisi
Dua orang oknum pegawai Bea dan Cukai Pelabuhan Tanjung Priok, dilaporkan oleh Bakri, seorang importir ke Polres Pelabuhan Tanjung Priok. Laporan ini dilakukan setelah korban merasa ditipu oleh kedua oknum tersebut.
Minggu, 09 Nov 2014 16:18 WIB







































