detikNews
Uang Rp 17 Miliar Digondol Sekretaris Pengadilan, MA: Hakim Tak Terlibat
Uang titipan Rp 17 miliar hasil lelang illegal loging dititipkan di rekening bank PN Manokwari, Papua Barat. Belakangan, uang tersebut raib. MA menyatakan uang ini digondol sekretaris pengadilan dan tidak ada hakim yang terlibat.
Selasa, 25 Mar 2014 16:24 WIB







































