Sepakbola
Milan Diimbangi Lecce 1-1
Zlatan Ibrahimovic mencetak gol indah saat AC Milan melawat ke Lecce. Namun itu tak cukup memberi Rossoneri tiga poin karena mereka kemudian kebobolan dan terpaksa bermain imbang 1-1.
Senin, 17 Jan 2011 04:42 WIB







































