detikNews
Antrean Penunggu BLT di Kantor Pos Bak Hajatan
Kembali ratusan warga Palembang mendatangi Kantor Pos Besar Palembang, Jalan Merdeka, untuk mengambil bantuan langsung tunai (BLT) tahap ketiga. Lagi-lagi mereka harus kecewa.
Selasa, 18 Apr 2006 18:28 WIB







































