detikSport
Kapan Indonesia Punya Sports Center?
Pembagunan sports center atau sentra olahraga terpadu dinilai sangat mendesak untuk secepatnya dilakukan pemerintah Indonesia. Bukan sekadar demi Asian Games, namun untuk target jangka panjang yang lebih besar.
Kamis, 15 Jan 2015 19:08 WIB







































