detikFood
Cetakan Gandeng yang Praktis
Sudah mulai sibuk membuat kue buat Lebaran? Saat membentuk kue kering diperlukan kesabaran karena harus dilakukan satu per satu. Dengan cetakan gandeng ini mencetak dan membentuk kue dapat dilakukan dengan praktis.
Senin, 22 Agu 2011 11:29 WIB







































