'Arrrrrgh...', Kumpulan Cerpen Melly Goeslaw
Memperingati sepuluh tahun perjalanan karirnya di dunia hiburan, Melly Goeslaw meluncurkan buku berjudul "Arrrrrgh". Buku tersebut merupakan kumpulan cerpen Melly yang kesemuanya bertema cinta.
Jumat, 10 Des 2004 19:13 WIB







































