detikSport
Rossi yang Tercepat
Valentino Rossi tampil sebagai rider tercepat di sesi latihan bebas pertama MotoGP Prancis. Pembalap Fiat Yamaha itu mengalahkan Casey Stoner dan rekan setimnya Jorge Lorenzo.
Jumat, 21 Mei 2010 20:22 WIB







































