detikNews
PKB: Soal Menteri dari Partai, Jokowi-JK Akan Diskusi dengan Para Ketum
Presiden Terpilih Jokowi telah menyatakan akan ada 34 kementerian dalam kabinetnya nanti dengan 16 jatah kursi menteri untuk parpol. Jokowi-JK akan bertemu dengan para ketum parpol untuk mendiskusikannya.
Rabu, 17 Sep 2014 03:08 WIB







































