detikNews
Sekjen Gerindra: Ada 3-4 Nama Kandidat Cawapres Prabowo
Nama cawapres dari capres Partai Gerindra Prabowo Subianto masih tanda tanya. Sekjen Partai Gerindra Ahmad Muzani menyebutkan bahwa masih ada beberapa nama kandidat cawapres yang belum diputuskan.
Senin, 21 Apr 2014 18:25 WIB







































