detikNews
Hujan Turun, Massa Mulai Tenang
Hujan gerimis mengguyur wilayah Koja, Jakarta Utara, tempat bentrok warga dengan Satpol PP tadi siang. Warga yang membakar mobil milik Satpol PP pun memilih menyingkir dan berteduh.
Kamis, 15 Apr 2010 01:12 WIB







































