detikHealth
Gangguan Bipolar Sulit Dideteksi, Pengobatan Dilakukan Saat Usia Lanjut
Gangguan bipolar adalah suatu gangguan kejiwaan yang sulit dideteksi. Bayangkan, bagaimana mungkin bisa menduga seseorang sakit saat ia sedang senang. Namun itulah gangguan bipolar (GB). Tak heran jika penderita GB banyak yang terlambat mendapatkan penanganan dan pengobatan, sehingga akhirnya harus menjalani hidup yang berat dan sulit bersosialisasi dengan lingkungan.
Rabu, 02 Okt 2013 18:37 WIB







































