Kepindahan Jude Bellingham ke Real Madrid mendapat perhatian dari sejumlah eks pemain. Salah satunya dari David Beckham yang juga pernah memperkuat Madrid.
Gareth Southgate tak khawatir kesulitan memantau Harry Kane jika pindah ke Bayern Munich. Ia sudah punya pengalaman seperti ini dengan Jude Bellingham.
MU akan cuci gudang di bursa transfer musim panas tahun ini. Setelah tidak memperpanjang masa kerja Phil Jones dan David De Gea, MU akan menjual Jadon Sancho.
Ada yang sadar nggak, kalau manajer City, Pep Guardiola suka banget belanja bek tengah. Tiap bursa transfer ada bek yang dibeli, teranyar incar Josko Gvardiol.