detikNews
Dewan Kehormatan Demokrat Periksa Anggota Fraksi yang Walk Out
Dewan Kehormatan Partai Demokrat akan memeriksa dan mengumpulkan keterangan anggota fraksi yang walk out saat rapat paripurna RUU Pilkada Jumat (26/9) dini hari. Hal ini terkait asal usul perintah walk out.
Sabtu, 27 Sep 2014 12:51 WIB







































