detikNews
Hindari Pemotor, Metro Mini Tabrak Lampu Penerangan di Cempaka Putih
Metro Mini yang tengah melintas di kawasan Cempaka Putih, Jakarta Pusat menabrak lampu penerangan dan pohon. Beruntung tidak ada korban jiwa, namun kejadian tersebut membuat arus lalu lintas macet.
Selasa, 21 Jun 2011 12:29 WIB







































