detikFinance
Saham Perdana Buana Listya Dijual Rp 200 di Black Market?
Saham perdana Buana Listya Tama (BULL) kabarnya diperdagangkan di pasar gelap (over the counter/OTC) Rp 200 per lembar, lebih tinggi 29,03% dari yang ditetapkan.
Senin, 16 Mei 2011 11:06 WIB







































