detikNews
Antrean Penumpang Bus City Tour di Halte Bundaran HI Membludak
Bus tingkat City Tour Jakarta semakin diminati warga. Jika sebelumnya sepi penumpang, di hari libur ini, peminatnya justru membludak.
Minggu, 02 Mar 2014 17:01 WIB







































