Tyrell Malacia gagal meninggalkan MU di pengujung bursa transfer musim panas. Namun Setan Merah belum berhenti mencari solusi untuk bek asal Belanda tersebut.
Tiga pemain bintang Manchester United bakal dipanggil negaranya untuk Piala Afrika akhir tahun ini. Manajer MU, Ruben Amorim, tak bisa menahan keputusan itu.