Restoran berbintang di Jakarta ini siapkan menu makan malam saat Natal. Ada salmon tartare dengan beef onsen hingga wagyu beef sirloin yang disajikan hangat.
Tim DVI kembali mengidentifikasi 2 jenazah dari korban kebakaran di Lapas Klas I Tangerang, Banten. Jenazah itu bernama Mat Idris (29) dan Ferdian Perdana (28).
Jenazah yang teridentifikasi bernama Mad Idris, warga Cipayung, Jaktim. Sedangkan korban Ferdian Perdana tercatat sebagai warga Pamulang, Kota Tangsel.
Dua jenazah korban kebakaran Lapas Tangerang yang baru teridentifikasi diserahkan ke pihak keluarga. Tangisan keluarga mengiringi proses serah-terima jenazah.
Tim DVI Polri melanjutkan proses identifikasi jenazah korban kebakaran Lapas Tangerang. Hingga hari ini, sudah ada 10 jenazah yang telah teridentifikasi.
Program 'Jagoan Bisnis', ajang mencetak ratusan pengusaha muda di Banyuwangi, terus berlangsung. Sebanyak 555 anak muda dari 185 tim mengikuti ajang ini.