PBB mengesahkan resolusi terbaru, isinya adalah mendesak Rusia menarik pasukannya dari Ukraina. Indonesia ikut setuju. Ada catatan di balik persetujuan RI.
Sejak koalisi religius ultra-nasionalis berkuasa di Israel, serangan kaum ekstremis Yahudi terhadap rumah ibadah Kristen dan Katolik meningkat drastis.
Terjadi sengketa wilayah Nagorno-Karabakh antara Azerbaijan dan Armenia. Di sengketa tersebut, Azerbaijan meminta agar Armenia berhenti memasang ranjau darat.