Simpang Susun Semanggi julukan 'Jembatan Kampung' dan 'Katrok' dari Pembina ACTA Habiburokhman, padahal jembatan ini dibangun pakai teknologi tinggi. Yuk simak!
Habiburokhman nyasar di Simpang Susun Semanggi saat akan melintas ke Menteng dari Slipi. Ia menyebut jembatan yang baru diresmikan itu sebagai jembatan kampung.