detikHealth
Suara Denging Penderita Tinnitus Berkurang Dengan Terapi Musik
Penderita Tinnitus mengalami gangguan pada telinga yang selalu berdenging, berdengung atau berisik. Dengan terapi musik yang sudah dimodifikasi suara berisik di telinga bisa berkurang.
Selasa, 29 Des 2009 11:47 WIB







































