detikNews
Ketua Komisi III: Wewenang Penyadapan KPK Perlu Pengawasan
Kisruh wacana pelemahan KPK dengan mencabut fungsi penyadapan terus menuai polemik. Menurut Ketua Komisi III DPR, Gede Pasek Suardika, fungsi penyadapan KPK tetap penting, hanya perlu pengawasan.
Selasa, 25 Sep 2012 17:52 WIB







































