detikNews
Polisi Usut Laporan Sejumlah Artis Soal Investasi Tisu
Polda Metro Jaya telah menerima laporan puluhan warga dan sejumlah artis terkait dugaan penipuan investasi tisu. ‎Kasus yang diduga melibatkan pria keturunan India, KT, segera diusut polisi.
Kamis, 04 Jun 2015 12:44 WIB







































