Seorang balita menjadi korban kecelakaan minibus di Tol Jakarta Outer Ring Road Km 21. Balita yang belum diketahui identitasnya tersebut telah berhasil dievakuasi.
Petugas masih berusaha mengevakuasi balita yang terjepit di minibus yang mengalami kecelakaan di Tol JORR KM 21. Kecelakaan ini mengakibatkan tol JORR macet.
Tabrakan antara minibus dengan Isuzu Panther membuat Tol JORR macet hingga Cilangkap. Lokasi tabrakan berada di KM 30, arah Bambu Apus-Kampung Rambutan, Jakarta Timur.
Jalan tol artinya jalan bebas hambatan. Tapi di Jakarta, sering kali hal itu tak berlaku. Mereka yang melewati tol JORR Jatiasih hari ini harus berjibaku dengan macet lebih 2 km.
Terowongan Pasar Rebo di jalan tol JORR yang mengarah ke Pondok Indah dari Kp Rambutan, Jakarta, terlihat gelap. Penyebabnya semua lampu di dinding kanan padam.
Ruas tol JORR arah Pondok Indah macet panjang akibat tingginya volume kendaraan. Pusat kemacetan terjadi di ruas tol yang berada di sekitar terminal Kampung Rambutan, Jakarta Timur.